Implementasi Objek Deteksi untuk Sistem Inspeksi Visual pada Penanda Volume Botol Susu Bayi

Authors

DOI:

https://doi.org/10.32722/jmt.v5i1.6088

Keywords:

Botol Susu Bayi, Sistem Inspeksi Visual, Deteksi Objek, YOLOv4 Tiny

Abstract

Botol bayi memiliki peranan penting dalam memberikan susu formula atau ASI kepada bayi karena kemudahan dan efisiensi penggunaannya. Penandaan atau penakaran volume pada botol merupakan hal krusial dalam produksi karena dapat menyebabkan campuran susu formula yang tidak sesuai berpotensi membahayakan bayi. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengembangkan sistem inspeksi visual berbasis machine vision untuk membantu proses pengujian penanda volume untuk memastikan botol susu bayi memenuhi standar sehingga dapat dijual. Untuk mengembangkan sistemnya digunakan model objek deteksi YOLOv4 Tiny. Hasil penelitian didapatkan bahwa sistem mempunyai nilai tingkat pengenalan sebesar 96,86% dari 5 kali percobaan pada 14 botol sampel. Kemudian akurasi sistem dalam mengidentifikasikan volume sesuai batas toleransi sebesar 92,57%, error deteksi terdapat pada volume 0 – 50 ml dan 50 – 100 ml.

Author Biography

Sonki Prasetya, Jurusan Teknik Mesin Politeknik Negeri Jakarta

Jurusan Teknik Mesin

References

M. J. Renfrew, P. Ansell, and K. L. Macleod, Arch Dis Child 88, 855 (2003).

Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia, Peraturan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan Tentang Pengawasan Formula Lanjutan (Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia, 2013).

Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia, Peraturan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan Tentang Pengawasan Formula Pertumbuhan (Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia, 2013).

K. Gribble, N. Berry, M. Kerac, and M. Challinor, Matern Child Nutr 13, (2017).

J. Appleton, Infant Formula Feeding and Rapid Weight Gain: Parents’ Infant Feeding Practice and Sources of Information, Advice and Support, University of Sydney, 2020.

L. S. Taitz and H. D. Byers, High Calorie/Osmolar Feeding and Hypertonic Dehydration (1972).

S. A. Amrullah, Perancangan Sistem Inspeksi Visual Berbasis Computer Vision Untuk Penggolangan Buah Apel, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, 2017.

A. Satria Prabuwono, D. Kurniawan, and Y. Away, Jurnal Teknik Gelagar 18, 11 (2007).

N. A. Othman, M. U. Salur, M. Karakose, and I. Aydin, in 2018 International Conference on Artificial Intelligence and Data Processing (IDAP) (IEEE, Malatya, 2018), pp. 1–4.

S. Prasetya, International Journal of Emerging Trends in Engineering Research 8, 4768 (2020).

J. Kaur and W. Singh, Multimed Tools Appl 81, 38297 (2022).

S. Anand and L. Priya, A Guide for Machine Vision in Quality Control (Chapman and Hall/CRC, 2019).

Joseph Nelson, Roboflow (2020).

Published

2024-04-30

How to Cite

Sausanina, A., Prasetya, S., & Garjati, V. N. (2024). Implementasi Objek Deteksi untuk Sistem Inspeksi Visual pada Penanda Volume Botol Susu Bayi. Jurnal Mekanik Terapan, 5(1), 1–7. https://doi.org/10.32722/jmt.v5i1.6088

Issue

Section

Articles

Similar Articles

> >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.