PENGARUH PRODUCT POSITIONING DAN IKLAN TERHADAP CITRA MERK SEPEDA MOTOR HONDAPADA MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

TUTI HARTATI
FORTUNA ZAIN HAMID

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelasakan Pengaruh Pruduct Positioning dan Iklan terhadap citra merk sepeda motor HONDA pada mahasiswa politeknik negri jakarta. Teknik penangambilan sample dalam penelitian ini menggunakan metode Sample Random Sampling dengan jumlah sampel 95 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan penyebaran angket. Hasil uji validitas dari setiap item pernyataan adalah valid dan hasil uji reliabilitas angket diperoleh dengan menggunakan rumus alpha cronbach. Teknik analisa data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Dari hasil kesimpulan penelitian dapat disimpulakan bahwa ada pengaruh yang positif dan signifikan antara Pruduct Positioning dan Iklan terhadap citra merk sepeda motor HONDA.

Keyword: Product Positioning, Iklan, Citra Merk

----------------------------------------------------------------


ABSTRACT

This study aims to determine and identifies Product Positioning and Advertising Influence on the brand image of Honda motorcycles in the country jakarta polytechnic students. Techniques penangambilan sample in this study using Random Sampling Sample with a sample of 95 people. Data collection techniques used were observation and questionnaire. Validity test results of each item is a valid statement and questionnaire reliability test results obtained by using the Cronbach alpha formula. Data analysis technique used is multiple linear regression. From the results of the research can be conclusion that there is a positive and significant effect between Pruduct Positioning and Advertising on the brand image of Honda motorcycles.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

Author Biographies

TUTI HARTATI, Politeknik Negeri Jakarta

Jurusan Administrasi Niaga

FORTUNA ZAIN HAMID, Politeknik Negeri Jakarta

Jurusan Administrasi Niaga
How to Cite
HARTATI, T., & HAMID, F. Z. (2014). PENGARUH PRODUCT POSITIONING DAN IKLAN TERHADAP CITRA MERK SEPEDA MOTOR HONDAPADA MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI JAKARTA. EPIGRAM (e-Journal), 10(1). https://doi.org/10.32722/epi.v10i1.549